Ya Alloh, Anak 9 Tahun Melahirkan
Posted in Kabar Terkini By pendhowo On February 7, 2010
Rate this post
Demikian diberitakan News.com.au, Selasa (2/2) yang mengutip pemberitaan koran City Evening News. Menurut koran tersebut, bocah perempuan itu melahirkan pada 27 Januari lalu
Dituliskan surat kabar lokal tersebut, bayi tersebut dilahirkan di Rumah Sakit Changchun, Provinsi Jilin. Ibu muda dan bayinya itu saat ini dalam kondisi baik. Meski tetap ada risiko kemungkinan terjadinya komplikasi.
Staf rumah sakit menolak menjelaskan lebih rinci mengenai kelahiran bayi tersebut. Tidak ada keterangan mengenai ayah sang bayi.
Di Cina, berhubungan seks dengan anak di bawah umur 14 tahun akan otomatis dikenai dakwaan pemerkosaan
Comments
Related Posts
-
Video Atraksi Sulap Demian Aditya Makan Korban di SCTV Awards 2017
Demian Aditya, sang Ilusionist, Mananya mulai dikenal publik sebagai pesulap saat telah memiliki acara -
Kumpulan Meme SetNov dan Meme Tiang Listrik Tergokil
Setya Novanto mengalami kecalakaan dimana mobil Fortuner yang ditumpanginya menabrak sebuah tiang listrik, hal -
Setya Novanto Kecalakaan Pelipisnya Benjol Segede Bakpao
Pengacara Ketua DPR Setya Novanto, Fredrich Yunadi, mengatakan kepada awak media bahwa kliennya itu -
Mau Ditangkap KPK, Setya Novanto Menghilang
Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah mengungkapkan penyidik masih bekerja di lapangan