Cara Registrasi Ulang Kartu Simpati, AS, XL, Axis, Indosat, Tri, SmartFren
Pada artikel sebelumnya Wajib Registrasi Ulang Kartu Seluler Prabayar: Inilah Yang Perlu Anda Ketahui! anda sudah mengetahui tentang beberapa hal yang perlu di ketahui seputar wajib registrasi ulang kartu seluler prabayar. Nah kali ini akan kami berikan cara registrasi ulang kartu selular semua operator, di ataranya cara registrasi ulang kartu Simpati, kartu AS, kartu XL, kartu Indosat, kartu Tri, dan kartu SmartFren.
Cara registrasi ulang kartu Simpati & AS
Untuk calon pelanggan Telkomsel
Ketik SMS”
REGNIK#Nomor KK#
Contoh:
REG 1234567890123456#3201060401130027#
Untuk pelanggan lama Telkomsel
Ketik SMS:
ULANGNIK#Nomor KK#
Contoh:
ULANG 1234567890123456#3201060401130027#
SMS di kirim ke 4444
Telkomsel juga sudah menyediakan registrasi via website, silahkan kunjungi link ini https://mobi.telkomsel.com/ulang
Isi data-data seperti gambar di atas dengan benar, jika sudah berhasil seharusnya anda akan mendapat SMS dengan nama sesuai di KTP. Dan anda-pun dapat melakukan registrasi ulanng dengan mendatangi gerai Telkomsel di kota anda.
Cara Registrasi Ulang Kartu Indosat Ooredoo
Untuk calon pelanggan Indosat Ooredoo
Ketik SMS”
REGNIK#Nomor KK#
Contoh:
REG 1234567890123456#3201060401130027#
Untuk pelanggan lama Indosat Ooredoo
Ketik SMS:
ULANGNIK#Nomor KK#
Contoh:
ULANG 1234567890123456#3201060401130027#
SMS di kirim ke 4444
Sayang Indosat Ooredoo belum menyediakan registrasi ulang online melalui website, tapi anda juga bisa registrasi dengan mendatangi langsung gerai / galeri Indosat Ooredoo di kota anda.
Cara Registrasi Ulang Kartu XL dan Axis
Anda dapat melakukan registrasi ulang kartu XL melalui halaman website ini https://registrasi.xl.co.id/ulang, ikuti langkah-langkah selanjutnya hingga selesai. Atau, melalui gerai XL di kota anda dan melalui SMS dengan format seperti di bawah ini:
Untuk calon pelanggan XL dan Axis
Ketik SMS”
REGNIK#Nomor KK#
Contoh:
REG 1234567890123456#3201060401130027#
Untuk pelanggan lama XL dan Axis
Ketik SMS:
ULANGNIK#Nomor KK#
Contoh:
ULANG 1234567890123456#3201060401130027#
SMS di kirim ke 4444
Cara Registrasi Ulang Kartu Tri
Untuk registrasi ulang kartu Tri (3) anda dapat mengunjungi halaman website berikut https://registrasi.tri.co.id/, klik Registrasi Calon Pelanggan untuk kartu yang baru, dan klik Registrasi Ulang untuk pelanggan lama.
Untuk calon pelanggan Tri
Ketik SMS”
REGNIK#Nomor KK#
Contoh:
REG 1234567890123456#3201060401130027#
Untuk pelanggan lama Tri
Ketik SMS:
ULANGNIK#Nomor KK#
Contoh:
ULANG 1234567890123456#3201060401130027#
SMS di kirim ke 4444
Selain registrasi ulang secara online dan SMS, anda juga bisa mendatangi langsung ke gerai Tri terdekat.
Cara Registrasi Ulang Kartu SmartFren
Registrasi ulang kartu SmartFren secara online, anda dapat mengunjungi halaman ini https://registrasi.tri.co.id/, sedangkan registrasi ulang via SMS pada dasarnya sama dengan operator seluler yang lain.
Untuk calon pelanggan SmartFren
Ketik SMS”
REGNIK#Nomor KK#
Contoh:
REG 1234567890123456#3201060401130027#
Untuk pelanggan lama SmartFren
Ketik SMS:
ULANGNIK#Nomor KK#
Contoh:
ULANG 1234567890123456#3201060401130027#
SMS di kirim ke 4444
Demikian artikel Cara Registrasi Ulang Kartu Simpati, AS, XL, Indosat, Tri, SmartFren, semoga dapat membantu anda dalam melakukan registrasi ulang kartu seluler yang di wajibkan oleh pemerintah. Terimakasih